Rehabilitasi Medik

Rehabilitasi Medik

Rehabilitasi Medik adalah layanan kesehatan  bagi pasien yang mengalami gangguan fisik dan fungsi tubuh, karena kondisi sakit penyakit atau cedera. Melalui panduan intervensi medik, terapi fisik atau rehabilitatif guna mencapai kemampuan fungsi tubuh yang optimal.  Pelayanan rehabilitasi medik bersinergi dengan pelayanan fisioterapi, berguna untuk mengembangkan, memelihara dan memulihkan gerak dan fungsi tubuh dengan menggunakan penangganan secara manual, peningkatan gerak, peralatan (fisik, elektroterapeutis dan mekanis), pelatihan fungsi dan komunikasi.

Rehabilitasi Medik RSUD Langsa dilengkapi dengan :

  • Micro Wave Diathermy
  • Massage Therapy
  • Trans electrical Nerve Stimulation (TENS)
  • Infrared (IR)
  • Short Wave Diathermi (SWD)
  • Infrared Stroke
  • Traksi
  • Electrical Stimulation (ES)
  • Gait Training (Terapi Jalan)
  • Terapi Kognitif
  • Quadriceps Bench
  • Static Cycle
  • Arm Crank
  • Balance Exercise
  • Layanan Ortotik
  • Shoulder Sling
  • Terapi Wicara
  • Terapi Okupasi
  • Terapi Motorik
  • Bobath Exercise

Opening Hours